panjang mencapai 6 M
hiu putih raksasa adalah salah satu pemangsa paling ganas di laut.
walaupun dia bisa menyarang dan membunuh manusia(jarang terjadi),dia lebih sering makan ikan,penyu,atau mamalia laut.
ada lebih dari 3.000 gigi di mulutnya tersusun dalam beberapa baris.
beberapa gigi memiliki panjang 8 CM dan bergerigi,cocok sekali untuk menggigit gumpalan daging yang besar dari lumba-lumba atau singa laut.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar